Kamis, 19 Maret 2015

Mangkok perca



            
       
BAHAN BAKU

Kegunaan mangkok perca ini dapat sebagai tempat buah.Bahan baku utama pembuatan  mangkok perca dari kain perca adalah kain perca/kain bekas. gunakan  kain yang dikombinasikan dapat menghasilkan sesuatu yang menarik. Selain kain  perca ada pula bahan serta alat pendukung lainnya seperti : Jarum jahit, Benang Sulam, Gunting,sumbu kompor/deles,jarum pentul.

   PROSES PRODUKSI

1.) Persiapkanlah bahan dan alat yang digunakan seperti: kain perca dan kain flanel, benang sulam, jarum jahit, gunting,jarum pentul,dan sumbu kompor
2.) Buatlah pola garis yang diinginkan pada kain flanel dan perca, gunting lalu pola tersebut di lilitkan pada sumbu kompor yang telah di siapkan
3.) Gunakanlah benang sulam untuk menjahit kain yang sudah di lilitkan, warnanya disesuaikan dengan yang kita inginkan.
4.) Sesudah semua kain dililitkan dan di jahit lalu lilitkan lilitan kain perca pada mangkok,agar lilitan tidak rusak/goyang tusukan jarum pentul pada lilitan kain perca
 5.) Sedikit demi sedikit jahit lilitan pada mangkok .Ada beberapa jenis teknik    tusuk jahit dan tusuk hias, diantaranya tusuk feston, tikam jejak, jeruji dan tusuk pipih.
6.) Setelah kreasi selesai, rapikanlah serat-serat perca pada pinggir jahitan dengan menggunakan gunting.

2 komentar:

  1. Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

    BalasHapus
  2. BetMGM Casino in Ridgefield - MapyRO
    Find the nearest casino to BetMGM Casino and other gaming 제주 출장안마 facilities 이천 출장마사지 in Ridgefield. Address: 4200 진주 출장안마 Ridgefield Road, 김해 출장샵 Ridgefield, 계룡 출장마사지 CA 92082.

    BalasHapus